Pelantikan Pejabat Fungsional BPS Kota Baubau 2020 - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kota Baubau

Call Center BPS Kota Baubau : 085183323899

SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI BPS KOTA BAUBAU

Pelantikan Pejabat Fungsional BPS Kota Baubau 2020

Pelantikan Pejabat Fungsional BPS Kota Baubau 2020

29 Juli 2020 | Kegiatan Statistik Lainnya


Hari ini, BPS Provinsi Sulawesi Tenggara melantik beberapa pejabat struktural dan fungsional di lingkungan BPS Provinsi Sulawesi Tenggara. Pelantikan dilakukan dengan menaati protokol kesehatan yang berlaku sehingga BPS Kota Baubau menggunakan zoom meeting dalam pelantikan pegawainya dengan tetap berkoordinasi dengan BPS Provinsi Sulawesi Tenggara.

Dalam sambutannya, Kepala BPS Provinsi Sulawesi Tenggara, Agnes Widiastuti, tugas pejabat fungsional bersifat mandiri, artinya ketika memutuskan menjadi pejabat fungsional, maka secara otomatis, mereka dituntut berpikir secara kreatif dan inovatif dalam menyelesaikan berbagai output sesuai jabatan fungsional masing-masing, tanpa menunggu perintah/arahan dari atasan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Baubau (BPS Statistics of Baubau City)

Jl. Murhum No.52 Baubau Sulawesi Tenggara 93726 Indonesia

Telp/Fax: (0402) 2821277

Email: bps7472@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik